Rabu, 28 Oktober 2015

Mengambil Karakter Left, Right, dan Mid VB.NET

Sebelum mengakhiri bulan Oktober ini saya akan memposting yang semoga saja bisa bermanfaat bagi kalian yang membutuhkannya. Ok langsung saja ke pokok bahasannya "Mengambil Karakter Left, Right, dan Mid VB.NET

Pertama kita siapkan Form seperti berikut, atau boleh langsung praktek dengan project kalian masing-masing 


dan berikut codingnya :



Public Class Form1

    Private Sub Tisian_TextChanged(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Tisian.TextChanged

        '-------------MENGAMBIL 8 KARAKTER DARI KIRI----------------
        tleft.Text = Microsoft.VisualBasic.Left(Tisian.Text, 8)

        '-------------MENGAMNIL 4 KARAKTER DARI KANAN---------------
        tright.Text = Microsoft.VisualBasic.Right(Tisian.Text, 4)

        '-------------MENGAMBIL KARAKTER DARI KE 10 SEBANYAK 3
        tmid.Text = Microsoft.VisualBasic.Mid(Tisian.Text, 10, 3)

    End Sub
End Class
 

hasilnya seperti ini :


disini saya menempatkan codingnya ditext isian, jadi ketika kita menuliskan sebuah kata, maka akan otomatis fungsi yang kita sisipkan akan berfungsi, kalian juga bebas jika akan menyimpannya dalam sebuah button.

sekian dulu postingan kali ini semoga bisa bermanfaat, dan jika ada yang kurang mengerti atau ada yang ditanyakan silahkan tinggalkan komentarnya. Terima kasih.


2 komentar: